Sub Direktorat Penerimaan Negara Bukan Pajak

Sanksi Administrasi Denda 2% Atas Keterlambatan Pembayaran PSDH/DR Yang Terutang Melampaui Jatuh Tempo Pembayaran Yang Ditetapkan

by on Mar.14, 2013, under Aturan, Surat

Sehubungan dengan rekomendasi BPK-RI terkait pengenaan sanksi administrasi denda 2% (dua persen) kepada Wajib Bayar yang terlambat membayar PSDH/DR, dan sambil menunggu revisi Peraturan Menteri Kehutanan Nomor P.18/Menhut-II/2007 tentang Petunjuk Teknis Tata Cara Pengenaan, Pemungutan, dan Pembayaran PSDH dan DR, perlu ada penegasan sanksi administrasi denda 2% terhadap Wajib Bayar atas keterlambatan pembayaran PSDH/DR yang terutang melampaui jatuh tempo pembayaran yang ditetapkan.

SE.1/Menhut-VI/BIKPHH/2013

 

2 Comments more...

Optimalisasi Penerimaan PSDH/DR

by on Dec.27, 2012, under Surat

Dalam rangka optimalisas PNBP atas penerimaan PSDH dan DR dan dalam rangka peningkatan sistem monitoring penerimaan negara:

  1. Diminta bantuan Kepala Dinas Kabupaten/Kota yang membidangi kehutanan untuk melakukan pengendalian penerbitan SPP PSDH dan SPP DR dengan mengoptimalkan ketersediaan tenaga/pejabat penerbit SPP PSDH dan SPP DR guna mengurangi hambatan Wajib Bayar untuk melakukan pembayaran kewajiban PSDH dan DR.
  2. Di samping itu juga meminta setiap Kepala Dinas Kabupaten/Kota yang membidangi kehutanan untuk menyampaikan daftar nama para pejabat penagih SPP PSDH dan SPP DR pada wilayah kerja nya.

S1403/BIKPHH-1/2012.

Leave a Comment :, , , , more...

Harga Patokan PSDH Semester 1 Tahun 2013

by on Dec.27, 2012, under Aturan

Sambil menunggu terbitnya revisi PP Nomor 59 Tahun 1998 sebagai dasar Kementerian Kehutanan untuk menetapkan Harga Patokan PSDH, dan mengingat belum ada penetapan Harga Patokan PSDH Semester 1 Tahun 2013 (01 Januari 2013 s.d. 30 Juni 2013), maka Permendag Nomor 22/M-DAG/PER/4/2012 tanggal 24 April 2012 diperpanjang masa berlaku nya hingga ada penetapan baru.

SE.11/BIKPHH-1/2012

Leave a Comment :, , , more...

Pelayanan Penerbitan SKSKB thd Pemegang IUPHHK-HT Yang Belum Melunasi PNT

by on Dec.26, 2012, under Aturan

Berdasarkan hasil monitoring dan evaluasi penerimaan dan tunggakan penggantian nilai tegakan (PNT) dari Pemegang IUPHHK-HT yang melaksanakan kegiatan penyiapan lahan dalam rangka pembangunan hutan tanaman, terlampir surat yang menjelaskan penyelesaian tunggakan PNT dimaksud.

S.924/Menhut-VI/BIKPHH/2012

Leave a Comment :, , more...

Penjelasan Masa Berlaku Putusan MA RI Nomor 41 P/Hum/2011

by on Dec.26, 2012, under Aturan

Leave a Comment :, , more...

Penegasan Pengenaan Penggantian Nilai Tegakan (PNT)

by on Dec.19, 2012, under Aturan, Surat

Berdasarkan hasil pemantauan masih terdapat permasalahan belum tuntas di daerah terkait belum optimalnya pelaksanaan pungutan Penggantian Nilai Tegakan (PNT), maka diterbitkan surat Direktur Jenderal Bina Usaha Kehutanan dengan maksud penegasan pengenaan Penggantian Nilai Tegakan.

S.960/VI-BIKPHH/2012

Leave a Comment :, , more...

Rapat Pembahasan Penyelesaian Tunggakan PNT

by on Dec.18, 2012, under Berita

Rapat pembahasan mengenai kebijakan utk menyelesaikan tunggakan para wajib bayar khususnya untuk Penggantian Nilai Tegakan (PNT).

20121218-121001.jpg

Leave a Comment :, , more...

Konsultasi Publik Revisi Permenhut No. P.18/Menhut-II/2007

by on Nov.20, 2012, under Berita

Rapat konsultasi publik revisi Permenhut No. P.18/Menhut-II/2007 dengan mengundang beberapa pihak antara lain:
1. Kementerian Keuangan
2. Kementerian Perdagangan
3. Dinas Kehutanan Prov. DKI Jakarta
4. BPPHP Wilayah VII DKI Jakarta
5. APHI
6. ISWA
7. ASMINDO
8. APRI

20121120-103845.jpg

4 Comments :, , , more...

Rapat Pembahasan Hasil Rekonsiliasi Tunggakan PSDH/DR

by on Nov.14, 2012, under Berita

Leave a Comment more...

Rapat Pembahasan Revisi Permenhut Nomor P.18/Menhut-II/2007

by on Nov.08, 2012, under Berita

Leave a Comment :, , , , more...

Looking for something?

Use the form below to search the site:

Still not finding what you're looking for? Drop a comment on a post or contact us so we can take care of it!